Lantas, apa fungsi dari melubangi mangkok kampas ganda? Ini HarganyaKemudian, fungsi yang kedua dari melubangi mangkok kampas ganda yaitu pendinginan. “Dengan melubangi mangkok kampas ganda akan membuat mangkok melepas hawa panas lebih cepat. Selain itu, fungsi yang ketiga dari melubangi mangkok kampas ganda yakni bisa membuang debu dari sisa pemakaian kampas ganda. “Karena adanya lubang di mangkok kampas ganda membuat kotoran dari kampas ganda keluar dan bisa meminimalisir timbulnya gredek,” jelasnya.
Liputan6, Jakarta - Belakangan ini, banyak pemilik motor matik kerap melakukan modifikasi pada bagian CVT dengan menggunakan bak kopling yang memiliki banyak lubang. Hal ini rupanya memiliki keunggulan dan kekurangan yang akan dirasakan oleh pemilik motor. Advertisement"Jadi memang dengan adanya banyak lubang akan membuat motor terasa lebih enteng. Tetapi, semakin banyak lubang tersebut akan membuat kotoran yang masuk juga akan semakin banyak," papar Wahyu, di sela-sela acara Satmori Share Goodness Ride, Sabtu (12/11/2022). Tidak seperti produk aftermarket yang beredar di pasaran di mana dibekali banyak lubang.
Tips Perawatan KendaraanCara Hilangkan Gredek di CVT, Solusinya di Mangkok Kopling? Yaitu bikin lubang di mangkok kopling sistem CVT motor tersebut. Menurut owner bengkel Kedai Riders, Yoyo, bahwa menghilangkan suara gredek di sistem transmisi CVT motor matic, bisa dengan cara memberikan lubang pembuangan di debu dan kotoran di bagian mangkok kopling. "Membuat lubang di mangkok kopling sism transmisi motor matic ini adalah salah satu cara untuk menghilangkan suara gredek yang timbul akibat debu yang terperangkap di bagian dalam mangkok kopling. Yoyo melanjutkan soal pemberian lubang di mangkok kopling, jangan terlalu banyak.
Contohnya pada motor matik, modifikasi yang biasanya dilakukan adalah melubangi mangkuk kampas kopling ganda.Apa tujuannya? "Dengan melubangi mangkuk kampas ganda, bobot mangkuk jadi lebih ringan," ujar Ikim, di Pondok Kopi, Jakarta Timur.Lubang di mangkuk biasanya dibor dengan diameter sekitar 5mm. "Selain bikin bobot mangkuk jadi lebih ringan, juga bisa mencegah debu menumpuk di area kampas kopling dan bisa melepas hawa panas lebih cepat," lanjut Ikim.Meski banyak pengendara motor matik yang melakukan modifikasi melubangi mangkuk kampas kopling ganda, pabrikan motor tidak menganjurkannya. "Mangkuk (kampas kopling ganda) matik itu sudah di-setting dari pabrikan agar putarannya balance. "Sehingga", lanjut Wedi, "Jika mangkuk (kampas kopling ganda) dilubangi secara asal, maka kemungkinan mangkuk tersebut jadi tidak balance lagi, dan efeknya menimbulkan getaran melebihi motor standar," pungkasnya.
Copyright By@ServisRingan - 2025