Oli Shell Untuk Aerox 155
11-02-2025

Oli Shell Untuk Aerox 155

By Luke Cameron
  • 0

GridOto - Sebagai pengguna Yamaha NMAX maupun Aerox 155, mungkin masih ada yang bingung soal waktu penggantian oli mesin yang tepat. Pertanyaan ganti oli mesin berdasarkan kilometer atau jarak tempuh ini, kadang terpikirkan oleh pemilik motor yang khawatir salah kaprah dalam merawat kendaraan kesayangannya. Menurut Service Advisor dari bengkel spesialis big matic Yoga Motoshop di Jakarta Timur, Abib, penggantian oli mesin dari skutik MAXI Series Yamaha ini sebaiknya dilakukan setiap 1.500 kilometer (km) sekali. "Ganti oli mesin motor dari MAXI Series seperti Yamaha Lexi, NMAX hingga XMAX anjurannya di sini setiap 1.500 km. Lanjut menurut Abib, anjuran ganti oli mesin tersebut demi menghindari penurunan performa hingga kerusakan di dalam mesin.

Kapasitas Oli Gardan All New Yamaha Aerox 155 Beda Dari Versi Lama Lebih Sedikit

Otomotifnet - Pemilik mesti tahu kapasitas oli gardan All New Yamaha Aerox 155. Sebab kapasitas oli gardan All New Yamaha Aerox 155 beda dari versi lama. "Sekarang kapasitas oli gardan All New Yamaha Aerox 155 itu 100 ml sama seperti All New Yamaha NMAX," jelas Dicky Nurjaman, Teknisi R Pit Yamaha Harapan Motor. "Kapasitas oli gardannya lebih sedikit, soalnya kalau Yamaha Aerox 155 generasi sebelumnya itu 150 ml," jelas Dicky saat ditemui, (18/3/21). Meskipun kapasitas oli gardan All New Yamaha Aerox 155 lebih sedikit, waktu penggantiannya sama dengan generasi sebelumnya.

Prev Post

Oli Motor Vixion Yang Bagus

Next Post

Dimensi Yamaha All New Nmax 155

Artikel Trending

Leave a Reply